Seorang pemanjat sosial eksentrik menjadi tersangka utama ketika istrinya, yang jauh lebih tua dan punya banyak koneksi, mati secara misterius. Berdasarkan kisah nyata.