Nikmatilah perjalanan penuh bintang dan berisikan lagu dalam seri pemenang Emmy® ini. Setiap episode menampilkan pesohor berbagi mobil, mendendangkan lagu dalam daftar putar pribadi mereka, dan memasuki petualangan.
Millie Bobby Brown adalah seorang aktris dan produser asal Inggris. Ia lahir di Spanyol dari orang tua berkebangsaan...